Suara Bersama

IDEOLOGI

MPU Banda Aceh Curigai Ada Kelompok Aliran Sesat, Minta Fatwa dan Pemantauan Diperketat

Jakarta, Suarabersam.com – Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) Kota Banda Aceh mengungkapkan adanya dugaan kelompok aliran sesat yang beroperasi secara tersembunyi di ibu kota Provinsi Aceh. Meskipun keberadaan kelompok ini sulit…

Read More

Penangkapan Terduga Teroris di Jawa Tengah: Densus 88 Amankan Tiga Orang dan Bendera ISIS

Jakarta, Suarabersama.com – Tim Densus 88 Antiteror Polri berhasil menangkap tiga orang terduga teroris di Jawa Tengah pada Senin (4/11/2024). Penangkapan dilakukan di tiga lokasi berbeda, yakni Kabupaten Demak, Kudus,…

Read More

Lebanon akan ajukan pengaduan ke PBB soal Israel culik warganya

Jakarta, Suarabersama.com – Lebanon pada Sabtu (2/11) menyatakan akan mengajukan pengaduan ke Dewan Keamanan PBB terkait penculikan seorang warganya oleh Israel. Seorang warga Lebanon diculik pada Jumat (1/11) dalam dugaan…

Read More

FKPT Banten Imbau Masyarakat Waspada Terhadap Radikalisme

Jakarta, Suarabersama.com – Ketua Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) Banten, KH Amasy Tajudin, mengingatkan masyarakat mengenai bahaya radikalisme dan terorisme yang berupaya mengganti ideologi negara Pancasila dengan ideologi lain. Amasy…

Read More

Bawaslu Jakarta Selidiki Laporan Dugaan Penistaan Agama Calon Wagub Suwono

Jakarta, Suarabersama.com – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Jakarta berencana menggelar rapat pleno untuk mengkaji laporan dugaan penistaan agama yang ditujukan kepada calon Wakil Gubernur Jakarta nomor urut 1, Suwono. Koordinator…

Read More

MUI Kalsel Keluarkan Fatwa Sesat Untuk Ajaran Fansyuri Rahman di Banjarmasin

Jakarta, Suarabersama.com – Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kalimantan Selatan telah mengeluarkan fatwa sesat terhadap ajaran yang dipimpin oleh Fansyuri Rahman di Banjarmasin. Hal ini disampaikan oleh Sekretaris Umum MUI Kalsel,…

Read More

Imam Besar Masjid Nabawi: Umat Islam Penuh Kasih Sayang, Saling Menghormati dan Moderasi

Jakarta, Suarabersama.com – Imam Besar Masjid Nabawi, Syekh Ahmad bin Ali Al-Hudzaifi, menunaikan salat Jumat di Masjid Istiqlal, Jakarta. Dalam kesempatan tersebut, ia juga memberikan khotbah dan memimpin salat di…

Read More

Selebritas Media Sosial Ditahan Usai Dugaan Penistaan Agama

Jakarta, Suarabersama.com – Selebritas media sosial asal Medan, Ratu Entok, atau yang dikenal dengan nama asli Ratu Thalisa, kini resmi menyandang status tersangka dalam kasus dugaan penistaan agama. Penangkapan ini…

Read More

Setelah Kebijakan Ketat Telegram, Pengguna Ekstremis Sayap Kanan Beralih ke Aplikasi SimpleX

Jakarta, Suarabersama.com – Sejumlah pengguna yang terafiliasi dengan kelompok ekstremis sayap kanan mulai meninggalkan aplikasi Telegram, menyusul pernyataan CEO Pavel Durov yang berkomitmen untuk menindak tegas konten ilegal dan memberikan…

Read More

Imam Besar Masjid Nabawi Syekh Ahmad Al-Hudhaify ke Indonesia untuk Kunjungan Kenegaraan

Jakarta, Suarabersama.com – Imam Besar Masjid Nabawi, Syekh Ahmad bin Ali Al-Hudhaify, tiba di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Senin, 7 Oktober 2024 sekitar pukul 22.34 WIB. Kunjungan kenegaraan ini disambut…

Read More