Jakarta, suarabersama.com – Indonesia secara resmi menandatangani kesepakatan dengan Turki untuk membeli 48 unit jet tempur siluman generasi kelima KAAN dalam kontrak senilai lebih dari USD10 miliar atau sekitar Rp162,5 triliun.…