Jakarta – Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto mengungkapkan bahwa Indonesia akan segera memiliki mobil buatan dalam negeri dalam waktu tiga tahun ke depan. Ia menyebut pemerintah telah menyiapkan alokasi dana dan lahan khusus untuk mendukung pengembangan industri otomotif…