Suara Bersama

Uncategorized

Kapolri : Pilot Susi Air Bebas dari KKB Berkat Kerja Keras TNI-POLRI

Jakarta, Suarabersama.com –  Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengapresiasi pembebasan pilot Susi Air, Kapten Philip Mark Mehrtens, dari kelompok kriminal bersenjata (KKB). Jenderal Sigit menyampaikan misi pembebasan berhasil berkat kerja…

Read More

Keakraban Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka setelah terpilih

Jakarta, Suarabersama.com  – Pasangan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka semakin menonjolkan keakraban mereka setelah resmi terpilih sebagai Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia. Dalam beberapa hari setelah pengumuman kemenangan,…

Read More

Beredar Hoaks, Gibran Tidak Mengundurkan Diri Sebagai Wakil Presiden Terpilih

Jakarta, Suarabersama.com – Video yang beredar di media sosial YouTube pada 17 Juli 2024 mengenai Gibran Rakabuming Raka yang diklaim mengundurkan diri sebagai Wakil Presiden terpilih adalah tidak benar. Faktanya,…

Read More

Gibran Optimis Program Hilirisasi Digital Bisa Buka 19 Juta Lapangan Pekerjaan

suarabersama.com, Jakarta – Gibran Rakabuming Raka, wakil presiden terpilih, menunjukkan keyakinan bahwa hilirisasi digital dapat menciptakan 19 juta lapangan kerja dalam lima tahun ke depan. Ia menyatakan bahwa proses hilirisasi…

Read More

Waspadai Ajakan Aksi Jelang Pelantikan Presiden

Jakarta, Suarabersama.com – Dalam konteks pelantikan presiden dan wakil presiden yang dijadwalkan pada 1 Oktober 2024, beberapa kelompok masyarakat berencana menggelar aksi yang dinilai berpotensi mengganggu stabilitas politik. Sebagai tanggapan,…

Read More

Pelantikan 732 Anggota DPR dan DPD RI 2024: Tanda Awal Babak Baru Parlemen Indonesia

Jakarta, Suarabersama.com – Sebanyak 580 Anggota DPR RI dan 152 Anggota DPD RI terpilih hasil Pemilu Legislatif 2024 akan dilantik hari ini di Gedung MPR/DPR/DPD RI, Jakarta. Pelantikan ini menandai…

Read More

Selebritas Tanah Air Dukung Semangat Kesetaraan di Pawai Obor Peparnas XVII

Jakarta, Suarabersama.com – Semangat kesetaraan menjadi pesan utama dalam pawai obor (torch relay) Pekan Paralimpiade Nasional (Peparnas) 2024 yang berlangsung di Kota Solo, Minggu (29/9). Dalam acara ini, selebritas tanah…

Read More

Paus Fransiskus: Serangan Israel di Gaza dan Lebanon Tidak Bermoral

Jakarta, Suarabersama.com – Paus Fransiskus pada Minggu (29/9) menyebut serangan Israel di Gaza dan Lebanon sebagai tindakan yang “tidak bermoral” dan tidak proporsional. Paus mengungkapkan hal ini saat perjalanan pulang setelah…

Read More

Jelang Pelantikan Presiden RI, Akun @Xineibn Soroti Prabowo dan Gibran

Jakarta, Suarabersama.com – Kun media sosial @Xineibn mengeluarkan pernyataan yang memicu kontroversi menjelang pelantikan presiden dan wakil presiden. Dalam cuitannya, akun tersebut menyatakan, “Kalok Prabowo sampai tidak marah kepada fufufafa…

Read More

Hoaks Pengunduran Pelantikan Presiden Prabowo

Jakarta, Suarabersama.com – Belakangan ini, beredar sebuah video di YouTube yang mengklaim bahwa pelantikan Prabowo Subianto sebagai presiden diundur hingga Desember. Namun, informasi tersebut terbukti sebagai hoaks. Menurut artikel dari…

Read More