Suara Bersama

TRANDING

Gubernur Jakarta Minta Akun Medsos Tawuran Remaja Segera Dilacak

Jakarta – Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung menyoroti maraknya akun media sosial yang diduga menjadi wadah koordinasi tawuran remaja. Ia meminta Dinas Komunikasi, Informatika, dan Statistik (Diskominfotik) DKI untuk segera melacak…

Read More

Viral Mobil Berpelat TNI di Jalur Transjakarta, TNI Janji Tindak Tegas

Jakarta – Pusat Polisi Militer (Puspom) TNI menelusuri kebenaran video viral yang menarasikan mobil berpelat dinas TNI melintasi jalur khusus bus Transjakarta. Video tersebut direkam pada Rabu (24/9) pagi dan menunjukkan…

Read More

Gedung Putih Pastikan TikTok Tak Diblokir, Asal Saham China Dilepas

Jakarta – Rencana pengalihan kepemilikan TikTok ke Amerika Serikat menemukan titik terang. Presiden AS Donald Trump resmi menandatangani perintah eksekutif yang menyatakan pengalihan saham TikTok dari pemiliknya di China akan memenuhi…

Read More

Topan Super Ragasa Terjang Asia Timur, Kemlu RI Pantau Ketat WNI

Jakarta – Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia (Kemlu RI) mengimbau seluruh Warga Negara Indonesia (WNI) di wilayah terdampak Topan Super Ragasa untuk meningkatkan kewaspadaan. Badai kategori super tersebut sejak awal pekan…

Read More

Rumah Sakit Bali Disorot Australia, Bantah Praktik Pencurian Organ

Jakarta – Rumah Sakit Prof Ngoerah Denpasar membantah tudingan terlibat dalam praktik pencurian organ setelah jenazah warga Australia, Byron Haddow (23), dipulangkan ke negaranya tanpa jantung. Haddow, asal Queensland, ditemukan meninggal…

Read More

Bukan Dilebur ke Danantara, Kementerian BUMN Berpeluang Jadi Badan Penyelenggara

Jakarta – Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad mengungkapkan adanya peluang perubahan status Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) menjadi setingkat badan penyelenggara. Opsi tersebut muncul seiring pembahasan revisi Undang-Undang…

Read More

Trump Kagum Gaya Tegas Presiden Prabowo di Sidang PBB

Jakarta – Presiden Amerika Serikat Donald Trump secara terbuka memuji pidato Presiden Indonesia Prabowo Subianto dalam Sidang Majelis Umum PBB ke-80 di New York. Pujian itu disampaikan Trump dalam sebuah pertemuan…

Read More

Danantara Siapkan US$100 Juta untuk Program Filantropi Bersama Gates Foundation

Jakarta – Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara (BPI Danantara) melalui Danantara Trust Fund resmi membuka peluang kerja sama internasional dengan Gates Foundation, lembaga filantropi milik pendiri Microsoft, Bill Gates. CEO…

Read More

SPPG Baru Dinilai Jadi Pemicu Keracunan Makan Bergizi Gratis di Bandung Barat

Jakarta – Kepala Badan Gizi Nasional (BGN) Dadan Hindayana mengungkapkan, kasus dugaan keracunan makanan pada Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di Cipongkor, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat, disebabkan oleh kesalahan teknis…

Read More

Presiden Prabowo Tegaskan Dukungan Indonesia pada Solusi Dua Negara di Sidang Umum PBB

Jakarta – Presiden RI Prabowo Subianto kembali hadir di Sidang Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) setelah absen selama satu dekade. Dalam Sidang Umum ke-80 PBB di Markas Besar PBB, New York, Selasa…

Read More