- August 5, 2025
- Hasya
Pemerintah Minta Publik Tenang Soal Amnesti Hasto dan Abolisi Tom
Jakarta, Suarabersama.com – Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Prasetyo Hadi mengakui bahwa kasus hukum yang menjerat Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto dan mantan Menteri Perdagangan Tom Lembong memiliki nuansa politis yang…
Read More- August 4, 2025
- SO
Aksi bela Palestina di Monas berlangsung damai
Jakarta, Suarabersama.com – Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Pol Susatyo Purnomo Condro menyatakan aksi bela Palestina yang diinisiasi oleh Majelis Ulama Indonesia (MUI) dan Aliansi Rakyat Indonesia Bela Palestina di kawasan…
Read More- August 4, 2025
- hni
Upacara HUT RI ke-80 Terbuka untuk Umum, Ini Link dan Syarat Daftarnya
Jakarta, Suarabersama.com – Pemerintah kembali membuka kesempatan bagi masyarakat umum untuk mengikuti langsung Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi dan Penurunan Bendera Merah Putih yang akan digelar di Istana Merdeka, Jakarta, pada…
Read More- August 4, 2025
- SO
Selain Hasto, Prabowo Juga Beri Amnesti ke Yulianus Paonganan Penghina Jokowi
Jakarta, Suarabersama.com – Presiden Prabowo Subianto memberikan amnesti kepada 1.178 narapidana. Salah satunya kepada Yulianus Paonganan yang dihukum karena melanggar UU ITE dengan menghina Joko Widodo (Jokowi) dengan mengunggah foto Presiden…
Read More- August 4, 2025
- hni
Presiden Prabowo Gunakan Hak Prerogatif, Hasto dan Tom Lembong Bebas
Jakarta, Suarabersama.com – Dua tokoh nasional, mantan Menteri Perdagangan Thomas Trikasih Lembong dan mantan Sekjen DPP PDIP Hasto Kristiyanto, akhirnya resmi menghirup udara bebas usai Presiden Prabowo Subianto menandatangani keputusan…
Read More- August 4, 2025
- Hasya
Cegah Karhutla, Presiden Prabowo Perintahkan Teknologi Alternatif Pengelolaan Lahan
Jakarta, Suarabersama.com – Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto menginstruksikan jajarannya untuk segera menyediakan alternatif teknologi pembukaan lahan yang modern, efisien, dan ramah lingkungan. Arahan ini dikeluarkan sebagai bentuk komitmen pemerintah dalam…
Read More- August 4, 2025
- kaptenkoi2000
TPNPB-OPM teror warga Papua agar tidak kibarkan bendera merah putih
suarabersama.com-Kepala Penerangan Komando Daerah Militer XVII/Cenderawasih, Kolonel Candra Kurniawan, mengatakan adanya larangan pengibaran bendera merah putih di Papua merupakan bentuk teror terhadap warga Papua. Seruan TPNPB-OPM yang melarang orang asli…
Read More- August 4, 2025
- Hasya
Yulianus Paonganan dan Hasto Kristiyanto Terima Amnesti Presiden
Jakarta, Suarabersama.com – Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto memberikan amnesti kepada 1.178 narapidana yang dinilai memenuhi syarat kemanusiaan, keadilan, dan rekonsiliasi. Dua nama mencuat dari daftar tersebut, yakni Yulianus Paonganan alias…
Read More- August 4, 2025
- Hasya
Aksi Damai Bela Palestina Soroti Krisis Kelaparan di Gaza
Jakarta, suarabersama.com – Ribuan orang yang tergabung dalam Aliansi Rakyat Indonesia Bela Palestina menggelar aksi damai di kawasan Monumen Nasional (Monas), Jakarta Pusat, pada Minggu (3/8/2025). Aksi ini digelar sebagai bentuk…
Read More- August 4, 2025
- Hasya
BNN Tangkap Crazy Rich Tulung Selapan, Diduga Bandar Narkoba dan TPPU
Jakarta, Suarabersama.com – Badan Narkotika Nasional (BNN) menggerebek sebuah rumah mewah milik tersangka bandar narkoba berinisial STR di kawasan Tulung Selapan, Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI), Sumatera Selatan, pada Rabu (30/7).…
Read More

