Suara Bersama

INTERNASIONAL

AS Peringatkan Israel Agar Tidak Serang Bandara Beirut

Jakarta, Suarabersama.com – Amerika Serikat memperingatkan Israel agar tidak menyerang bandara Beirut atau jalur akses menuju bandara tersebut. Peringatan ini dikeluarkan saat serangan intensif Israel terhadap Hizbullah di pinggiran selatan…

Read More

Israel Keluarkan Peringatan Evakuasi untuk Penduduk Dahiyeh di Beirut

Jakarta, Suarabersama.com – Militer Israel mengeluarkan seruan baru pada Minggu (6/10) malam untuk penduduk di pinggiran selatan Beirut, Lebanon, agar segera mengungsi. Seruan ini mengikuti peringatan serupa yang dikeluarkan sebelum…

Read More

Kemenlu Terus Pantau WNI di Lebanon: 40 WNI Berhasil Dipulangkan Ke Indonesia, 116 Masih Tinggal

Jakarta, Suarabersama.com – Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) telah berhasil memulangkan 40 Warga Negara Indonesia (WNI) dari Lebanon akibat meningkatnya ketegangan perang antara Hizbullah dan Israel. Dijadwalkan, WNI yang dievakuasi tersebut…

Read More

Protes Internasional: Puluhan Ribu Orang Turun ke Jalan Mengutuk Agresi Israel di Gaza

Jakarta, Suarabersama.com – Puluhan ribu orang melakukan aksi unjuk rasa di berbagai kota besar di seluruh dunia untuk mengutuk operasi militer Israel di Gaza yang telah berlangsung hampir satu tahun.…

Read More

Puluhan WNI di Lebanon Berhasil Dievakuasi ke Damaskus

Jakarta, Suarabersama.com – Konflik bersenjata antara Israel dan Palestina yang semakin meluas, termasuk ke Lebanon, terus memicu kekhawatiran. Israel kini melancarkan serangan terhadap Palestina dan juga faksi Hizbullah di Lebanon.…

Read More

Israel Tetapkan Sekjen PBB Antonio Guterres sebagai “Persona Non Grata”

Jakarta, Suarabersama.com – Pemerintah Israel secara resmi menetapkan Sekretaris Jenderal Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) Antonio Guterres sebagai “persona non grata” dan melarangnya untuk mengunjungi negara tersebut. Penetapan “persona non grata” ini,…

Read More

DK PBB Gelar Rapat Darurat Tanggapi Serangan Rudal Iran ke Israel dan Eskalasi Konflik di Timur Tengah

Jakarta, Suarabersama.com – Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) akan menggelar rapat darurat untuk merespons meningkatnya ketegangan di Timur Tengah setelah Iran menembakkan ratusan rudal ke Israel pada Selasa (1/10). Rapat…

Read More

Proses Evakuasi WNI dari Lebanon Sudah Mulai Berlangsung

Jakarta, Suarabersama.com – Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) sedang melaksanakan proses evakuasi warga negara Indonesia (WNI) dari Lebanon, mengingat situasi keamanan di wilayah tersebut. Roy Soemirat, Juru Bicara…

Read More

Kemendagri RI Gelar Rapat Koordinasi untuk Tinjau Ulang Perjanjian Bilateral Perbatasan dengan Papua Nugini

Jakarta, Suarabersama.com – Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Republik Indonesia mengadakan rapat koordinasi terkait perbatasan antara Indonesia dan Papua Nugini. Rapat ini bertujuan untuk meninjau kembali Perjanjian Bilateral Pengaturan Perbatasan, seiring…

Read More

Serangan Militer Israel ke Lebanon: Operasi Darat Terbatas Melawan Hizbullah Dimulai

Jakarta, Suarabersam.com – Israel secara resmi mengumumkan bahwa mereka telah melancarkan serangan darat di wilayah Lebanon, tepat beberapa menit setelah pukul 02:00 waktu setempat pada Selasa (01/10). Militer Israel (IDF)…

Read More