Suara Bersama

INTERNASIONAL

WHO Tetapkan Indonesia Masuk Kawasan Pasifik Barat Mulai Mei 2025

Jakarta, Suarabersama.com – Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) secara resmi mengesahkan perpindahan Indonesia dari kelompok kawasan Asia Tenggara (South-East Asia Region/SEARO) ke kawasan Pasifik Barat (Western Pacific Region/WPRO). Keputusan bersejarah ini disepakati…

Read More

Presiden Prabowo Hadiri KTT ke-46 ASEAN di Kuala Lumpur

Jakarta, Suarabersama.com – Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-46 ASEAN yang digelar di Kuala Lumpur Convention Centre (KLCC), Malaysia, pada Senin, 26 Mei 2025. Kehadiran Presiden…

Read More

Bank Indonesia Luncurkan QRIS Internasional di Jepang dan China

Jakarta, Suarabersama.com – Bank Indonesia (BI) secara resmi mengumumkan bahwa sistem pembayaran digital nasional, QRIS, akan dapat digunakan oleh Warga Negara Indonesia (WNI) di Jepang dan China mulai 17 Agustus…

Read More

KTT ASEAN 2025: Indonesia Dorong Stabilitas Kawasan dan Solusi Damai Konflik Myanmar

Jakarta, Suarabersama.com – Partisipasi Indonesia dalam Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN ke-46 tahun 2025 dipastikan akan membawa sejumlah isu strategis yang relevan dengan perkembangan kawasan, termasuk tekad untuk mendorong inklusivitas…

Read More

Proyek Golden Dome, Sistem Pertahanan Rudal Luar Angkasa Pertama Milik AS

Jakarta, Suarabersama.com – Presiden Amerika Serikat Donald Trump telah mengumumkan rencana pembangunan sistem pertahanan rudal luar angkasa yang diberi nama Golden Dome. Dalam pernyataan resmi di Gedung Oval pada Selasa…

Read More

Illegal Fishing di Laut Natuna, KRI Bontang Tangkap Kapal Asing Berbendera Malaysia

Jakarta, Suarabersama.com – Kapal Perang Republik Indonesia (KRI) Bontang-907 berhasil menangkap sebuah kapal ikan asing (KIA) berbendera Malaysia, SLFA 4498, yang kedapatan melakukan aktivitas penangkapan ikan secara ilegal di perairan teritorial…

Read More

Tim K9 Satgas Pamtas Indonesia – Malaysia Ungkap Sabu Puluhan Kilogram

Jakarta, Suarabersama.com – Ancaman penyelundupan narkoba di perbatasan Indonesia-Malaysia terus menjadi perhatian serius aparat keamanan. Sebagai langkah antisipatif, TNI mengerahkan Satuan Tugas Pengamanan Perbatasan (Satgas Pamtas) dari Batalyon Zeni Tempur 5/Alambhana…

Read More

Indonesia Siap Jadi Mediator Konflik India-Pakistan

Jakarta, Suarabersama.com – Menteri Luar Negeri Republik Indonesia, Sugiono, menyampaikan harapan agar konflik bersenjata antara India dan Pakistan dapat segera berakhir. Pemerintah Indonesia, kata Sugiono, siap mengambil peran sebagai juru damai…

Read More

Indonesia Buka Peluang Ekspor CPO ke Negara Baru, Antisipasi Dampak Konflik India-Pakistan

Jakarta, Suarabersama.com – Pemerintah Indonesia tengah membuka peluang ekspor minyak sawit mentah (crude palm oil/CPO) ke sejumlah negara baru, termasuk Mesir, sebagai langkah antisipatif terhadap potensi penurunan permintaan dari India dan…

Read More

Hubungan RI-Australia Jadi Sorotan dalam Kunjungan Resmi PM Albanese ke Jakarta

Jakarta, suarabersama.com – Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto akan menerima kunjungan resmi Perdana Menteri Australia, Anthony Albanese, di Istana Kepresidenan Jakarta, Kamis pagi (15/5/2025). Kunjungan ini menjadi momen penting dalam mempererat…

Read More