Suara Bersama

EKONOMI

Update Harga Pangan 24 Juli 2024

Jakarta, Suarabersama.com – Badan Pangan Nasional (Bapanas) merilis data terbaru terkait harga produk pangan di tingkat pedagang eceran pada hari ini. Menurut laporan yang dikeluarkan Panel Harga Bapanas pada Rabu,…

Read More

Saham GOTO Menguat 10% dalam Dua Hari Terakhir, BlackRock Masuk dalam Perburuan

Jakarta, Suarabersama – Saham PT Goto Gojek Tokopedia Tbk. (GOTO) mulai menunjukkan penguatan signifikan dalam dua hari terakhir dengan kenaikan mencapai 10%. Pada perdagangan hari ini, Selasa (23/7/2024), saham GOTO…

Read More

BI: Likuiditas perekonomian tumbuh lebih tinggi pada Juni 2024

Jakarta, Suarabersama.com – Bank Indonesia (BI) mengumumkan bahwa likuiditas perekonomian atau uang yang beredar dalam arti luas (M2) mengalami peningkatan signifikan pada bulan Juni 2024. Data terbaru menunjukkan bahwa M2…

Read More

Cek Harga Emas Antam Juli 2024

Jakarta, Suarabersama.com – Harga emas batangan Antam tetap stabil di Rp 1.404.000 per gram, seperti yang dilaporkan oleh laman logam mulia ANTM. Di sisi lain, harga buyback emas Antam naik…

Read More

Gejolak Nilai Tukar Rupiah dan Capital Inflow di Indonesia pada Semester I/2024

Jakarta, Suarabersama – Pada paruh pertama tahun ini, gejolak nilai tukar rupiah mulai mereda berkat arus dana asing yang mengalir deras ke pasar uang Indonesia. Bank Indonesia (BI) melaporkan adanya…

Read More

Transformasi Digital Keuangan: Peluang Besar dan Tantangan Serius di Indonesia

Jakarta, Suarabersama.com – Industri keuangan dalam negeri mengalami perkembangan digital yang pesat dalam beberapa tahun terakhir, ditandai dengan munculnya produk-produk seperti pembayaran non-tunai, mobile banking, dan platform pinjaman online (pinjol). Data…

Read More

Pemerintah Rencanakan Wajib Asuransi Kendaraan Tahun Depan: Apa Dampaknya?

Jakarta, Suarabersama – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengumumkan rencana pemerintah untuk menerapkan wajib asuransi kendaraan mulai tahun depan. Kebijakan ini akan berlaku setelah Presiden Joko Widodo (Jokowi) menandatangani Peraturan Pemerintah…

Read More

Roti Okko dan Roti Aoka Diduga Mengandung Pengawet Kosmetik Berbahaya: Sodium Dehydroacetate

Jakarta, Suarabersama – Dalam beberapa hari terakhir, masyarakat Indonesia dihebohkan dengan kabar mengejutkan tentang roti Okko dan roti Aoka. Kedua roti ini diduga mengandung zat pengawet kosmetik berbahaya bernama sodium…

Read More

Presiden Joko Widodo Resmikan Konferensi dan Pameran Kelapa Internasional (Cocotech) ke-51 Tahun 2024

Jakarta – Suarabersama.com, Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan Konferensi dan Pameran Kelapa Internasional (Cocotech) ke-51 Tahun 2024 sebagai bagian dari kunjungan kerjanya ke Surabaya, Jawa Timur. Jokowi Buka Cocotech 2024…

Read More

Kemenkeu Catat Penerimaan Pajak Ekonomi Digital Mencapai Rp 25,8 Triliun

Jakarta, Suarabersama.com – Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan telah berhasil mengumpulkan total penerimaan sebesar Rp 25,88 triliun dari sektor ekonomi digital hingga akhir Juni 2024. Pencapaian tersebut mencakup berbagai…

Read More