Suara Bersama

BERITA

Reshuffle Kedua Prabowo: Ganti Menteri dan Lantik Menteri Haji dan Umrah

Jakarta, Suarabersama.com – Presiden Prabowo Subianto kembali melakukan reshuffle atau perombakan susunan Kabinet Merah Putih pada Senin (8/9). Sejumlah posisi strategis dalam kabinet diganti, termasuk jajaran menteri di lima kementerian…

Read More

Bantahan Kemenhan Soal Isu Darurat Militer: “Tidak Benar TNI Ingin Mengambil Alih Polri”

Jakarta, Suarabersama.com – Kementerian Pertahanan (Kemenhan) memberikan penjelasan mengenai keterlibatan prajurit TNI dalam patroli di beberapa lokasi akhir-akhir ini. Tindakan ini merupakan tindak lanjut dari arahan Presiden Prabowo Subianto untuk…

Read More

Prabowo Respons Tuntutan Demonstran: Sebagian Masuk Akal, Sebagian Perlu Dialog

Jakarta, Suarabersama.com – Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, menyatakan bahwa sebagian dari 17+8 tuntutan yang disuarakan oleh masyarakat pasca-demonstrasi akhir Agustus lalu merupakan hal yang wajar dan layak untuk dipertimbangkan,…

Read More

TNI Tegaskan Tidak Akan Berlakukan Darurat Militer, Ini Penjelasannya

Jakarta, Suarabersama.com – Kepala Pusat Penerangan (Kapuspen) TNI Brigjen TNI (Mar) Freddy Ardianzah menyampaikan bahwa TNI tidak memiliki niat ataupun rencana untuk memberlakukan status darurat militer, seperti yang ramai dibicarakan…

Read More

Deklarasi Damai Ormas Bandung: “Kita Lawan Perusuh, Jaga Rumah Kita”

Jakarta, Suarabersama.com – Sejumlah organisasi kemasyarakatan (ormas) di Kabupaten Bandung, Jawa Barat, dikumpulkan untuk mengadakan deklarasi damai guna menjaga stabilitas dan kondusivitas daerah. Lebih dari 100 ormas menyatakan komitmennya untuk…

Read More

Menkum: RUU Perampasan Aset Lebih Cepat Dibahas Jika Diinisiasi DPR

Jakarta, Siuarabersama.com – Menteri Hukum dan HAM (Menkum) Supratman Andi Agtas menyampaikan keyakinannya bahwa pembahasan Rancangan Undang-Undang (RUU) Perampasan Aset akan lebih cepat tuntas apabila diinisiasi oleh DPR ketimbang pemerintah.…

Read More

Aspirasi Mahasiswa Menggema di Parlemen: “Dewan Harus Dengarkan Kami”

Jakarta, Suarabrrsama.com – Sejumlah perwakilan organisasi mahasiswa, baik dari Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) universitas maupun organisasi mahasiswa lainnya, menyuarakan berbagai aspirasi kepada para Pimpinan DPR RI ketika diizinkan masuk ke…

Read More

DPR Percepat Pembahasan RUU Perampasan Aset, Baleg: Kami Maksimalkan Proses

Jakarta, Suarabersama.com – Wakil Ketua Badan Legislasi (Baleg) DPR RI, Sturman Panjaitan, menyatakan bahwa DPR akan mengoptimalkan pembahasan Rancangan Undang-Undang (RUU) tentang Perampasan Aset, sebagai bentuk respons terhadap aspirasi publik…

Read More

Rumah Sri Mulyani Dijarah, Ini Respons Menyejukkan dari Sang Menteri

Jakarta, Suarabersama.com – Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menyampaikan permintaan maaf secara terbuka usai insiden penjarahan yang menimpa rumah pribadinya di kawasan Bintaro, Tangerang Selatan, pada Minggu (31/8). Melalui…

Read More

Doa Bersama Lintas Agama di Banten: Upaya Jaga Kerukunan dan Keselamatan Bangsa

Jakarta, Suarabersama.com – Kantor Wilayah Kementerian Agama (Kanwil Kemenag) Provinsi Banten menyelenggarakan acara doa bersama lintas agama demi keselamatan bangsa, bertempat di aula Kanwil Kemenag Banten pada Senin, 1 September…

Read More